Video Pre-Heat LIVE
26/05/2025
Hi, Seller!
Ingin lebih banyak penonton bergabung ke LIVE kamu? Jangan tunggu sampai sesi dimulai—mulailah lebih awal dengan video pre-heat. Video promosi singkat ini membantu menciptakan antusiasme, menarik traffic, dan meningkatkan visibilitas sebelum LIVE dimulai. Yuk, pelajari cara menggunakannya secara efektif!




Setelah selesai LIVE Setelah siaran LIVE kamu berakhir, kamu bisa melihat cuplikan LIVE Highlight melalui 3 cara berikut:

Dengan jadwal ini, kamu punya waktu membangun awareness dan menjangkau penonton lebih luas. Sertakan highlight seperti:
💥 Coba Sekarang:Buat video pre-heat singkat yang menonjolkan promo utama dan jadwal LIVE kamu. Upload maksimal 3 hari sebelumnya, lalu evaluasi performanya untuk perbaikan ke depan. Teaser yang kuat bisa tarik lebih banyak penonton ke sesi LIVE-mu.
Ingin lebih banyak penonton bergabung ke LIVE kamu? Jangan tunggu sampai sesi dimulai—mulailah lebih awal dengan video pre-heat. Video promosi singkat ini membantu menciptakan antusiasme, menarik traffic, dan meningkatkan visibilitas sebelum LIVE dimulai. Yuk, pelajari cara menggunakannya secara efektif!


Apa Itu Video Pre-Heat dan Mengapa Penting?
Video pre-heat adalah video promosi singkat dan menarik yang diposting sebelum sesi LIVE. Tujuannya adalah membangun awareness, excitement, dan niat untuk bergabung ke sesi LIVE kamu.Kenapa Penting:
- Meningkatkan visibilitas LIVE mendatang
- Menjangkau lebih banyak penonton sebelum sesi dimulai
- Berfungsi sebagai pengingat atau teaser ringan
- Bisa dipromosikan lewat ads untuk menarik penonton baru

Coba Ini: Gunakan LIVE Highlight sebagai Video Teaser Pre-Heat
Sedang mencari cara cepat dan mudah untuk membuat video pre-heat? Gunakan LIVE Highlight untuk mengubah cuplikan terbaik dari siaran langsungmu menjadi konten teaser singkat! Cara menggunakan Highlight LIVE
Setelah selesai LIVE Setelah siaran LIVE kamu berakhir, kamu bisa melihat cuplikan LIVE Highlight melalui 3 cara berikut:- Melalui Aplikasi - Tas Belanja LIVE
- Melalui Aplikasi - Pusat LIVE
- Melalui Seller Center versi PC - Jualan LIVE > Kelola Teaser

Praktik Terbaik untuk Video Pre-Heat
Aspek | Rekomendasi |
| Durasi | Singkat dan fokus (sekitar 30 detik) |
| Konsep | Sesuaikan dengan tema atau angle promo |
| Deskripsi | Sertakan CTA yang jelas dan jadwal LIVE |
| Tools | Gunakan fitur LIVE Highlight untuk upload cuplikan atau sesi uji coba |
| Waktu Upload | Post maksimal 3 hari sebelum sesi LIVE dimulai |
- Produk unggulan atau penawaran spesial
- Tema sesi atau tujuannya
- Promo terbatas waktu
💥 Coba Sekarang:Buat video pre-heat singkat yang menonjolkan promo utama dan jadwal LIVE kamu. Upload maksimal 3 hari sebelumnya, lalu evaluasi performanya untuk perbaikan ke depan. Teaser yang kuat bisa tarik lebih banyak penonton ke sesi LIVE-mu.Anda mungkin juga tertarik
- 5 lessons
Kompas Data
Pendahuluan tentang alat pengambilan keputusan berbasis data bagi penjual untuk mengoptimalkan opera…

Performa LIVE
Artikel ini mengajarkan Anda cara menggunakan Performa LIVE. Fitur ini akan secara khusus menunjukka…

Diagnosis LIVE
Artikel ini berisi pembahasan tentang fitur Diagnosis LIVE dan tips bagi seller untuk mempersiapkan…