Tentang Keluarga Tokopedia & TikTok Shop
23/06/2025
Selamat datang di Keluarga Tokopedia & TikTok Shop!Keluarga Tokopedia & TikTok Shop adalah komunitas resmi yang dibuat untuk para penjual Tokopedia & TikTok Shop serta tim Tokopedia & TikTok Shop yang berkumpul untuk berbagi, terhubung, dan belajar bersama.
Di sini, Anda akan menemukan berbagai fitur, seperti Forum Diskusi/Topik, Grup, dan Informasi Penjual—yang mencakup Informasi terbaru, konten Edukasi & Komunitas, serta Pembaruan Bisnis (Kebijakan, Kampanye, Fitur, dan lainnya)—semuanya dalam satu tempat untuk memberika Anda informasi terkini yang berkaitan dengan platform Tokopedia & TikTok Shop.
Di forum diskusi/topik, anggota komunitas dapat mengajukan pertanyaan serta bertukar saran dan tips satu sama lain. Apakah Anda seorang individu, pemilik bisnis, atau baru memulai pengalaman Anda dengan Tokopedia & TikTok Shop, komunitas ini adalah tempat yang tepat untuk Anda.
Meskipun tim Tokopedia & TikTok Shop hadir di dalam topik-topik pembahasan, tujuan utama dari komunitas ini adalah sebagai wadah bertukar saran dan saling mendukung sesama anggota, serta tim dari Tokopedia & TikTok Shop tidak dapat memberikan dukungan pelanggan langsung melalui topik-topik tersebut.
Jika Anda baru di Keluarga Tokopedia & TikTok Shop, meninjau panduan komunitas kami adalah cara yang baik untuk memulai. Mengetahui apa yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan akan sangat membantu saat Anda berinteraksi dengan anggota Keluarga Tokopedia & TikTok Shop lainnya.
Yang terpenting, kami berharap Anda menikmati partisipasi dalam komunitas ini, dan kami senang Anda bergabung!
Untuk bergabung, Anda dapat memilih salah satu dari tiga platform: Facebook, Telegram, atau Lark.

Di sini, Anda akan menemukan berbagai fitur, seperti Forum Diskusi/Topik, Grup, dan Informasi Penjual—yang mencakup Informasi terbaru, konten Edukasi & Komunitas, serta Pembaruan Bisnis (Kebijakan, Kampanye, Fitur, dan lainnya)—semuanya dalam satu tempat untuk memberika Anda informasi terkini yang berkaitan dengan platform Tokopedia & TikTok Shop.
Di forum diskusi/topik, anggota komunitas dapat mengajukan pertanyaan serta bertukar saran dan tips satu sama lain. Apakah Anda seorang individu, pemilik bisnis, atau baru memulai pengalaman Anda dengan Tokopedia & TikTok Shop, komunitas ini adalah tempat yang tepat untuk Anda.
Meskipun tim Tokopedia & TikTok Shop hadir di dalam topik-topik pembahasan, tujuan utama dari komunitas ini adalah sebagai wadah bertukar saran dan saling mendukung sesama anggota, serta tim dari Tokopedia & TikTok Shop tidak dapat memberikan dukungan pelanggan langsung melalui topik-topik tersebut.
Jika Anda baru di Keluarga Tokopedia & TikTok Shop, meninjau panduan komunitas kami adalah cara yang baik untuk memulai. Mengetahui apa yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan akan sangat membantu saat Anda berinteraksi dengan anggota Keluarga Tokopedia & TikTok Shop lainnya.
Yang terpenting, kami berharap Anda menikmati partisipasi dalam komunitas ini, dan kami senang Anda bergabung!
Untuk bergabung, Anda dapat memilih salah satu dari tiga platform: Facebook, Telegram, atau Lark.
| Channel Komunitas | Link | 
| FB Group: Keluarga Tokopedia & TikTok Shop | FB Group: Keluarga Tokopedia & TikTok Shop | 
| FB Group: Keluarga Tokopedia & TikTok Shop | FB Group: Keluarga Tokopedia & TikTok Shop | 
| Telegram Group | Telegram Group | 
| Lark Group | Lark Group | 
Komunitas dan Anda
Sebelum Anda terlibat lebih lanjut, berikut adalah beberapa tips untuk yang bisa digunakan:- Cari terlebih dahulu pertanyaan Anda—mungkin sudah ada jawabannya di Komunitas.
 - Temukan forum diskusi yang sesuai untuk pertanyaan Anda.
 - Hormati orang lain.
 - Tetap fokus pada topik dan pastikan percakapan berjalan dengan lancar.
 - Bersikap kolaboratif dengan membagikan ide dan praktik terbaik Anda.
 - Bersenang-senanglah, dan nikmati pengalaman Anda di Komunitas.
 
Aturan Dasar
Kami meminta semua anggota untuk mengikuti beberapa aturan sederhana untuk membantu menjaga forum diskusi tetap aman dan produktif:- Hormati orang lain
 - Pertahankan percakapan yang konstruktif
 - Tetap pada topik
 - Cari solusi terlebih dahulu
 - Ikuti panduan komunitas
 
